Iklan Sponsor
Logo S-Gala.com png

El Wire Projects yang Terkenal

February 25, 2023
El wire projects
Iklan Sponsor

Electroluminescent wire atau yang biasa di singkat El Wire merupakan sebuah kawat dengan lembaga yang tipis dan memiliki lapisan fosfor.

Lapisan fosfor ini lah yang membuat kawat bercahaya saat dialiri arus listrik.

El wire banyak digunakan untuk dekorasi bangunan ataupun kendaraan, bidang kesenian, penerangan darurat, mainan dan lainnya.

Bagian komponen el wire
Gambar komponen-komponen dari el wire

El wire terdiri dari lima bagian utama.

  1. Inti kawat tembaga padat
  2. Lapisan fosfor
  3. Kawat tipis yang melilit inti kawat berlapis fosfor
  4. Lapisan PVC sebagai pelindung kawat
  5. Lapisan PVC berwarna untuk menghasilkan warna

El wire memiliki daya tahan yang baik namun warnanya dapat memudar jika terpapar sinar matahari terus menerus.

El wire di luar ruangan yang selalu terpapar matahari langsung dapat memotong usia atau masa pakai menjadi satu hingga dua tahun.

Jika digunakan pada ruangan yang tidak terpapar cahaya langsung, el wire dapat bertahan selama tiga tahun.

==AS1==

Apa itu El Wire Projects?

Dalam hal membuat sebuah project atau benda bersinar, tidak ada yang dapat mengalahkan Electroluminescent Wire atau biasa di singkat menjadi El wire.

El wire ini sangat banyak di gunakan dalam bidang kesenian, baik itu untuk mendekorasi sepeda agar menyala, neon signs, untuk pelayaran malam hari, untuk kostum lampu atau untuk membuat produk fashion lebih unik ( menyala).

Banyak banget hal yang bisa kita bahas terkait dengan El Wire / Lampu LED neon flex, si lampu serbaguna dan futuristik ini.

Saking bagus dan kerennya si lampu ini, banyak industri yang menggunakan EL Wire ini sebagai daya pikat.

Contoh el wire projects
Salah satu contoh pemakaian el wire untuk kesenian

Tentunya industri yang paling tertarik dengan lampu ini kebanyakan adalah industri yang bergerak pada dunia kreatif di Bidang Seni.

==AS2==

El Wire Projects dalam seni tari

Penggunaan El wire dalam seni tari merupakan gabungan penggunaan el wire pada fashion dengan seni tari.

Penggabungan inilah yang membuat seni tari menggunakan el wire ini menjadi suatu hal baru yang unik dan menyenangkan.

Grup tari yang menggunakan el wire pertama yang terkenal dan sampai saat ini melekat di hati jutaan penggemarnya salah satunya adalah Grup Light Balance.

Light Balance yang beranggotakan 12 orang ini, pada akhirnya berhasil mendapatkan juara ke 3 pada America’s Got Talent season 12 itu.

El wire projects - light balance
Gambar pemakaian el wire untuk seni tari

Di Indonesia, kita memiliki team tari yang berhasil berekreasi dengan baik dengan El Wire lainnya yaitu El Wire Dance Indonesia.

El Wire Dance Indonesia ini didirikan di kota Jakarta. Team ini menjadi salah satu penari terbaik di Indonesia saat ini.

Mereka telah mengharumkan nama anak Indonesia dengan kreasi tarinya sampai ke luar negri.

Nah, untuk video-video tari spektakular tersebut, kalian bisa menonton video nya di video berikut ini :

Penggunaan el wire pada kostum penari tersebut membuat tarian menjadi lebih menarik dan unik.

Proyek El Wire dalam dunia fashion

==AS3==

Tentunya El Wire ini populer dalam dunia fashion. El wire sering digunakan untuk hiasan atau aksen populer pada pakaian.

Yang menjadi pertanyaan adalah, apakah aman untuk memiliki sumber listrik dekat dengan kulit kita?

Tentunya sebenarnya ini dapat menjadi masalah besar jika tidak digunakan pada posisi dan cara yang tepat.

Oleh karena itu saat menggunakan produk fashion yang memiliki el wire, ada baiknya kita berhati-hati saat menggunakannya.

Untuk mencegah terjadinya korsleting maka gunakanlah sekring dengan inverter dan jangan menekuk kabel secara berlebihan karena ini merupakan penyebab paling sering dalam menimbulkan korslering.

Walaupun El Wire tidak menibulkan rasa panas pada kulit, namun perlu diperhatikan dalam penggunaan baterai dan inverter harus menggunakan isolasi yang baik.

Berikut ini merupakan contoh pemakaian el wire pada proyek fashion :

El Wire Projects untuk tas
Gambar penggunaan El Wire untuk tas
El wire projects pada sepatu
Gambar penggunaan el wire untuk sepatu
El Wire Projects untuk dress
Gambar penggunaan El Wire untuk dress

Dapat kita lihat penggunaan el wire membuat produk fashion terlihat lebih unik, eye catching dan menarik.

Setelah membaca artikel ini, jadi terinspirasi untuk membuat industry kreatif selain seni tari menggunakan LED Neon Flex? Sepertinya menarik untuk digarap ya?

==AS4==

Jangan lupa untuk lihat potensi bisnis menarik seputar EL Wire melalui chat WA admin s-gala.com yaa!

Baca juga artikel bermanfaat lainnya di s-gala.com. Jangan lupa download aplikasi s-gala.com untuk mendapatkan informasi lengkap seputar produk-produk kami dan promo menarik tentunya!

Iklan Sponsor
Iklan Sponsor
Iklan sponsor, Scroll untuk melanjutkan
Iklan Sponsor
Iklan Sponsor
Beriklan hubungi 081-222-768-892
Iklan sponsor, Scroll untuk melanjutkan
Iklan Sponsor
Iklan sponsor, Scroll untuk melanjutkan
Iklan Sponsor
Iklan sponsor, Scroll untuk melanjutkan
Iklan Sponsor
Tutup Kalatog

Lampu Tumblr

Rp 11.400

Lampu Tumblr

Rp 11.400

Lampu Tumblr

Rp 11.400

Lampu Tumblr

Rp 11.400

Lampu Tumblr

Rp 11.400

Terhubung dengan Whatsapp tim penjualan kami
Tutup Iklan  X
Tutup